Wamendag apresiasi tingginya minat generasi muda jadi pelaku ekspor

Saat ini, bukan hanya semangat entrepreneurship yang muncul tetapi bahkan semangat untuk menembus pasar ekspor…

Jakarta (ANTARA) – Wakil Menteri Perdagangan (Wamendag) Jerry Sambuaga menyatakan bangga dan mengapresiasi maraknya generasi muda menjadi pelaku ekspor.

Menurut Jerry dalam keterangannya di Jakarta, Jumat, semangat anak muda untuk menjadi entrepreneur mulai terlihat meningkat sejak beberapa tahun yang lalu.

"Saat ini, bukan hanya semangat entrepreneurship yang muncul tetapi bahkan semangat untuk menembus pasar ekspor. Keunggulan anak muda dalam sektor industri berorientasi ekspor adalah kreativitas yang luar biasa," ujarnya.

Baca juga: Mentan beri semangat eksportir muda untuk pacu ekspor pertanian

Dikatakan Wamendag saat menerima Pengurus Gerakan Muda Pembaharu Indonesia di Kantor Kemendag, anak muda sering melihat peluang-peluang baru dan out of the box dalam mengembangkan produk ekspor.

Dia melihat bukan hanya sektor-sektor yang mainstream yang dikembangkan seperti kopi atau porang, anak muda juga pintar mengembangkan produk-produk unik, misalnya ada yang serius menggarap sabut kelapa, pelepah pisang dan lain-lain.

"Sekilas itu barang-barang yang sederhana atau bahkan sering dianggap sampah, tapi di tangan anak muda yang kreatif semua bisa jadi produk yang sangat bernilai ekonomis," katanya.

Baca juga: Wamendag: Diperlukan sinergi bangun ekosistem sistem resi gudang

Selain itu, lanjutnya, banyak anak muda juga mulai menggarap sektor-sektor kreatif berbasis teknologi digital…

Read more

AOV Siap Hadirkan Hero Baru dengan Kesan Cantik dan Mematikan!_1

Setelah kemunculan Florentino, D’Arcy dan Chapeny nampaknya Tencent tidak berdiam diri untuk menambahkan lagi satu daftar hero yang akan rilis pada game Arena of Valor. Hero baru masih saja dimunculkan demi menambah pengalaman bermain yang lebih variatif tentunya dalam setiap pertandingan.

Siapa hero baru ini? dia adalah Yena!

Tampil dengan kesan Seksi dan Mematikan nampaknya Yena akan menjadi salah satu favorit Challangers setelah resmi rilis di game AOV ini. Dengan melihat dari Tampilanya sepertinya hero ini masuk kedalam kategori hero dengan role Assasin/Warrior.

Membawa dua pisau yang berbentuk seperti sabit atau kukri nampaknya Yena memiliki hubungan dengan Murad dan Azzen’ka, diketahui sejauh ini hubungan dan jumlah hero dari lore yang bertema padang pasir memanglah baru sedikit, 2 nama diatas menjadi perwakilan Universe AOV versi padang pasir.

Senjata Yena yang ternyata bisa digabungkan sehingga berbentuk setengah lingkaran nampaknya menjadi salah satu keunikan tersendiri, biarpun belum ada kejelasan tentang kelanjutan informasi mengenai hero ini namun menurut kami hero ini sangat layak untuk diperbincangkan, karena hal ini pastinya akan menjadi bumbu dalam dunia AOV yang selalu dibuktikan dengan inovasi dan variasi yang selalu dihadirkan Tencent sebagai salah satu perusahan besar Game Mobile yang memang sangat serius mengembangkan MOBA kesayanganya ini yaitu Arena of Valor.

King of Boss, Youtuber l…

Read more
Hak Cipta © 2024 Daihatsu1. Semua Hak Dilindungi Undang-Undang.